Cara Mengatasi Rambut Rontok

Cara Mengatasi Rambut Rontok sangatlah mudah karena cara mengatsinya dengan cara alami dan praktis semua bahas ada di sekitar kita karna rambut yang merupakan mahkota bagi para wanita ini tentu saja dibutuhkan perawatan dan perhatian khusus. Karena bila gak, maka rambut itu bisi saja terlihat kusam dan mudah sekali rontoknya. Karena salah satu gangguan pada rambut yang paling banyak ditakuti oleh banyak orang adalah rambut rontok. Apalagi jika rambut anda tipis, maka kebotakan bisa saja anda alami.

Dan gak hanya kaum wanita saja yang takut akan rambut rontok, tetapi para kaum pria gak ingin jika rambut merek rontok. Meskipun rambut rontok ini adalah sesuatu hal yang wajar dan normal, tetapi jika rambut anda rontok secara berlebihan, maka hal itu bukan lagi sesuatu hal yang bisa diangap wajar. Sangat banyak cara mengatasi rambut rontok secara alami yang bisa anda lakukan dan ada juga cara mengatsi rambut rontok dengan telur udang meskipun saat ini sudah sangat banyak produk perawatan rambut yang diklaim bisa mengatasi rambut rontok parah, tetapi ternyata masih banyak orang memilih cara tradisional memakai bahan alami yaitu salah satunya Memananfaatkan Minyak Kelapa Untuk Rambut. Yah, meskipun hanya memakai bahan alami ternyata hasilnya cukup efektif dan tentunya gak memberikan efek samping pada kesehatan rambut. Tahukah anda bahwa rambut rontok itu merupakan hal yang wajar dan normal. Setidaknya rambut kami akan mengalami kerontokan sebanyak 40-120 helai, sedangkan jumlah rambut kami bisa mencapai 100 ribu helai.

Berikut akan aku paparkan beberapa tips mengatasi rambut rontok dengan berbagai macam bahan yang bisa dengan mudah anda temukan, Selain itu perlu anda ketahui juga bahwa pertumbuhan rambut kami dibagi dalam 3 tahap yakni tahap pertumbuhan, tahap istirahat, dan tahap kerontokan. Nah setelah tahap kerontokan itu maka rambut kami akan kembali tumbuh karena rambut rontok hanya sampai pada umbi, sedangkan papil atau bibit rambut dibawahnya sudah menyiapkan rambut baru sebagai penggantinya. baca juga Jenis Makanan Untuk Kesehatan Rambut.

1. Bawang Putih

Bawang putih berkhasiat untuk mengurangi dan mengatasi rambut rontok. Anda tinggal haluskan bawang putih dengan blender, seperti dijadikan jus. Kemudian dioleskan pada bagian rambut yang rontok sebelum tidur. Besok paginya tinggal dibilas dengan air atau langsung ditambah dengan shampoo penumbuh rambut akan lebih terasa efeknya. (untuk shampoonya disesuaikan dengan keinginan anda)

selain untuk rambut rontok, bawang putih ternyata juga bisa untuk mengobati sakit gigi. silahkan di baca selengkapnya di sini “Obat sakit gigi paling ampuh dengan bawang putih”.

2. Jahe

Jahe juga bisa mengatasi rambut rontok anda, caranya hampir sama seperti memakai bawang putih. Atau juga bisa anda kombinasikan keduanya dicampur dalam 1 blender. Kemudian oleskan pada rambut anda. (jangan lupa keramas)

3. Teh Hijau

Teh hijau juga berkhasiat untuk mengurangi dan mengatasi rambut rontok serta meningkatkan pertumbuhan rambut dikarenakan kandungan antioksidannya yang tinggi. Cara mengolahnya juga mudah yakni secara, seduh 2 kantung teh hijau dengan air hangat. Kemudian balurkan seduhan teh hijau tadi ke rambut dan kulit kepala yang rontok. Diamkan selama 1 jam, kemudian bilas sampai bersih.

4. Lidah Buaya

Seperti yang kami ketahui ekstrak lidah buaya bisa membantu mengatasi kerontokan secara cepat dan alami. Kandungan didalamnya, bisa membantu mengembalikan tekstur sel-sel kulit rusak dan meremajakan sera membentuk sel-sel jaringan rambut menjadi lebih sehat. Cara menggunakannya pun cukup mudah. Anda hanya mengambil potongan lidah buaya berukuran besar, dengan daging tebal. Belah potongan lidah buaya tadi menjadi 2 bagian, kemudian ambil bagian dalamnya. Usapkan ke semua bagian kepala dari kulit, sampai ujung rambut secara merata. Diamkan selama 15 sampai 20 menit, sebelum Anda mencucinya sampai bersih.

5. Jeruk Nipis

Jeruk nipis yang identik untuk obat sakit tenggorakan ternyata juga bisa mengatasi rambut yang rontok. Dengan beberapa jeruk nipis, Anda sudah bisa melakukan perawatan rambut yang rontok secara alami. Caranya sangat mudah, cukup iris jeruk nipis menjadi beberapa irisan, dan usapkan pada kulit kepala. Jika Anda memilki ketombe, cara ini juga efektif untuk menghilangkan ketombe secara cepat. Setelah diusap secara merata, diamkan sekitar 15 menit, kemudian bilas dan keramas sampai bersih. Baca juga: 5 Manfaat Jeruk Nipis Untuk Muka Cantik Anda

6. Minyak Kemiri

Minyak kemiri sudah terkenal dari zaman dahulu, lazimnya juga digunakan menumbuhkan kumis maupun jenggot. Resep ini sudah digunakan dari orang tua kami zaman dahulu dan hasilnya terpercaya sampai sekarang. Dan sekarang minyaknya sudah ada yang dikemas dalam botol, tinggal digunakan saja. (tapi ingat, wajib yang original jangan yang abal-abal)

7. Alpukat

Alpukat ini terkenal akan protein dan protein sangatlah baik untuk pertumbuhan rambut, gak heran alpukat juga sering digunakan sebagai bahan utama untuk creambat maupun perawatan muka.

Demikianlah cara mengatasi rambut rontok parah diatas silahkan pilih salah satu dan terapkan secara rutin supaya hasilnya lebih maksimal. Supaya terhindar dari kerontokan rambut anda baiknya anda memenuhi vitamin yang diperlukan oleh rambut. Anda bisa mengkonsumsi berbagai makanan yang berisi vitamin A, vitamin B, dan vitamin E. Demikian tips kesehatan tentang cara mengatasi kerontokan rambut, semoga berguna.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

INFO UPDATE